Peringatan Hari Pramuka di Wuryantoro, Belasan Siswa Tertimpa Pohon

Wuryantoro, – Belasan Siswa Tertimpa Pohon angsana Tumbang di Wuryantoro saat Ikuti Upacara Hari Pramuka ke-63 Upacara peringatan Hari Pramuka ke-63 di wilayah Kecamatan Wuryantoro Rabu pagi (14/8/2024).

Tiba-tiba, pohon tumbang ke arah peserta upacara. Sejumlah siswa kemudian tertimpa pohon yang tumbang.

Read More

19 Siswa Tertimpa Pohon
Belasan siswa itu kemudian segera mendapatkan perawatan. Ada yang dibawa ke puskesmas setempat dan ada yang dibawa ke RSUD dr. Soediran Mangun Sumarso Wonogiri.

kegiatan upacara itu diikuti ratusan pelajar SMP, SMA dan SMK di Kecamatan Wuryantoro. Adapun lokasi upacara berada di SMP Negeri 1 Wuryantoro.

Pohon yang tumbang itu memiliki ketinggian 3,5 sampai 4 meter. Kondisi pohon itu menurutnya sudah kering dan mati. (One)

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *